Klimagz merupakan salah satu agenda dari HIMA-TL, lebih tepatnya departemen Media & Informasi. Tujuan dari Klimagz adalah untuk merangkum kegiatan program studi maupun Hima-TL selama satu periode kepengurusan dalam sebuah majalah. Nah, Klimagz juga memiliki tujuan untuk meningkatkan minat baca kepada internal Selengkapnya …
Category: Berita
Seminar Nasional 5th Environmental Science and Engineering Conference (ESEC)
Perubahan iklim kini menjadi sebuah masalah yang sedang dihadapi oleh banyak pihak, Mulai dari instansi pemerintahan, industri hingga kalangan masyarakat. Banyak strategi dan rencana yang telah disiapkan untuk melakukan pencegahan dan penanggulangan dampak negatif yang lebih besar akibat adanya perubahan iklim. Selengkapnya …
Dosen Teknik Lingkungan UPN “Veteran” Jawa Timur Berbagi Pengetahuan tentang Circular Economy di Podcast Pertamina Gas OEJA
Surabaya, 8 Februari 2024 – Bapak Muhammad Abdus Salam Jawwad, S.T., M.Sc., dosen Teknik Lingkungan Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur, diundang sebagai narasumber dalam podcast PT. Pertamina Gas OEJA pada tanggal 7 Februari 2024. Acara ini merupakan salah satu rangkaian acara Selengkapnya …
Tim Prodi Teknik Lingkungan dalam UPNVJT Mengabdi
Pengelolaan Sampah Kampus oleh Tim Prodi Teknik Lingkungan melalui program pengabdian masyarakat Skema UPNVJT MENGABDI Tim Dosen dan Mahasiswa UPN Veteran Jawa Timur bekerja sama dalam kegiatan Pengabdian Masyarakat dalam Skema UPNVJT Mengabdi yang di dukung oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat di Selengkapnya …
Mahasiswa UPN Veteran Jatim Kembangkan Produk Eco Enzim, Semir, dan Lainnya dari Limbah Rumah Sakit
Surabaya, 30 November 2023 – Sebanyak 15 mahasiswa Program Studi Kewirausahaan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur (UPN “Veteran” Jatim) berhasil mengembangkan produk-produk ramah lingkungan dari limbah rumah sakit. Produk-produk tersebut antara lain eco enzim, semir, craby spray, Selengkapnya …
Program Studi Teknik Lingkungan UPN “Veteran” Jatim Kembangkan Laboratorium Mahasiswa
Surabaya, 29 November 2023 – Program Studi Teknik Lingkungan Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur (UPN “Veteran” Jatim) terus berupaya meningkatkan kualitas pendidikan dan penelitian. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan mengembangkan laboratorium untuk mahasiswa. Dalam rangka pengembangan laboratorium, Program Studi Selengkapnya …
Magang Industri Dosen Teknik Lingkungan
Surabaya, 29 November 2023 – Program Studi Teknik Lingkungan Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur (UPN “Veteran” Jatim) telah menyelenggarakan magang dosen selama tiga bulan, dari bulan September hingga November 2023. Magang ini diikuti oleh 7 dosen Program Studi Teknik Lingkungan UPN Selengkapnya …
Dosen Teknik Lingkungan UPN “Veteran” Jawa Timur Berbagi Pengetahuan tentang PROPER Hijau di Webinar PT. Synergi Solusi
Surabaya, 29 November 2023 – Pada tanggal 27 – 28 November 2023, PT. Synergi Solusi menyelenggarakan sebuah webinar yang bertajuk “PROPER Hijau”. Webinar ini merupakan salah satu rangkaian acara Webinar Environmental Series yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan kesadaran para akademisi dan Selengkapnya …
Pelatihan Software Analisis Lingkungan untuk Dosen Teknik Lingkungan
Surabaya, 29 November 2023 – Program Studi Teknik Lingkungan Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur (UPN “Veteran” Jatim) telah menyelenggarakan pelatihan software analisis lingkungan bekerja sama dengan EcoEdu Institut Teknologi Bandung (ITB). Pelatihan yang diselenggarakan antara lain analisis kualitas air dengan Qual2KW, Selengkapnya …
Program Studi Teknik Lingkungan UPN “Veteran” Jatim Bangun Fasilitas Kelas Hybrid
Surabaya, 19 November 2023 – Program Studi Teknik Lingkungan Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jawa Timur (UPN “Veteran” Jatim) telah membangun fasilitas kelas hybrid di Fakultas Teknik Gedung 2 ruang 305. Fasilitas ini dibuat untuk memungkinkan kegiatan kuliah hybrid dari dosen tamu, dosen Selengkapnya …